Buku “TEORI KEKUATAN BAHAN JILID 1 merupakan buku yang ditulis melihat fenomena saat ini, dimana teori tentang kekuatan bahan manjadi suatu yang sangat diperlukan. Hal ini disebabkan karena Kekuatan bahan dapat didefinisikan sebagai suatu displin ilmu yang mempelajari tentang kekuatan suatu konstruksi, baik mesin (teknik mesin) maupun gedung dan bangunan (teknik sipil). Suatu konstruksi dapat…