Dalam perkembangan filsafat ilmu, terdapat fokus pada kemajuan ilmu pengetahuan yang melibatkan aspek etik dan heuristik. Bahkan, dampaknya dapat merambah ke dalam domain kebudayaan, membentuk perspektif manusia terhadap kehidupan mereka. Oleh karena itu, menelusuri hakikat ilmu pengetahuan itu sangat penting karena memberikan inti sari dari ilmu pengetahuan yang akan memengaruhi pola pikir dan…
Apakah Anda tahu Filsafat itu apa? Pengantar filsafat termasuk cabang ilmu pengetahuan yang memahami dan menjawab berbagai pertanyaan dasar tentang eksistensi, realitas, kebenaran, nilai, dan tujuan hidup manusia. Selain itu, filsafat mencari jawaban dari berbagai pertanyaan tersebut melalui berbagai metode pemikiran rasional dan analisis konseptual. Dari apa yang telah dipaparkan melalui caban…