Dalam pramuka, tali bukanlah pelengkap seragam Pramuka. Taliharus bisa dimanfaatkan untuk beragam kegiatan yang dapat meningkatkan kecakapan hidup anggota pramuka, mulai dari tingkatan siaga hingga pandega.
Dalam Pramuka, sandi bukanlah pelengkapkegiatan Pramukasaja. Sandi dapat dimanfaatkan untuk beragam kegiatan yang dapat meningkatkan kecakapan hidup.