Teman-teman, kita belajar sambil bermain, yuk! Belajar mengenal lawan kata... mengucap lawan kata... kemudian menebalkan dan membaca kosakatanya! Asyiikk... kita juga bisa menempel stiker di setiap lawan kata!!! Ayo... kita belajar dan bermain bersama!!!
Menulois tegak bersambung merupakan salah satu keterampilan berbahasa yang diajarkan di Taman Kanak-kanak