Umat manusia—tutur penulis—perlu membangun peradabannya demi menggapai kebahagiaan dan kemaslahatan di dunia maupun di akhirat. Apa pun identitas suku bangsanya, seseorang menginginkan capaian peradaban yang tinggi demi memperbaiki taraf hidupnya. Dan, negara mana pun yang mendambakan status negara maju mesti melalui satu “pintu gerbang” bernama peradaban dan ilmu pengetahuan. Dalam …