Text
Kebenaran Tentang Seks Panduan Edukasi Seksual Bagi Remaja
Tidak ada yang salah dengan seks. Seks adalah kado terindah dari Tuhan kepada sepasang manusia yang telah mengikat janji pernikahan terhadapNya. Penyimpangan terhadap seks itu yang salah.
Tidak tersedia versi lain