Text
PENDIDIKAN PROFESI GURU
Perkembangan pesat teknologi dunia mengharuskan manusia untuk menyesuaikan diri dan memiliki kemampuan berinovasi dalam menghadapi perubahan tersebut. Perkembangan teknologi sering kali juga menimbulkan berbagai persoalan yang semakin kompleks. Kecakapan untuk menyelesaikan persoalan menjadi hal penting yang harus dimiliki manusia. Oleh karena itu, siswa di sekolah harus diberi bekal guna menjadi orang yang memiliki kemampuan literasi dan berpikir kritis untuk memahami masalah, kemudian memecahkannya. Konsekuensinya, guru sebagai pengelola pembelajaran dituntut agar mampu mengembangkan berbagai kemampuan tersebut dalam pembelajarannya.
Tidak tersedia versi lain