Text
Untung Surapati: melawan VOC sampai mati
Kisah perjuangan Untung SUrapati dimulai ketika ia memberontak agar tidak berstatus budak. Setelah jadi orang merdeka, ia berkarier di bidang militer. Ia pernah menjadi tentara VOC dan pernah menjadi bagian dari kekuatan beberapa kerajaan di Jawa...
Tidak tersedia versi lain