Text
BISNIS SUKSES DENGAN GEROBAK DAN COUNTER
Salah satu faktor kuncinya sederhana saja, yaitu sang calon pengusaha harus tahu dan paham betul mengenai bisnisnya, meskipun cara pemasarannya sederhana yaitu dengan menggunakan gerobak atau counter. Supaya lebih meyakinkan para pembaca di buku ini ditampilkan profil bisnis pengusaha yang sudah sukses menjalankan bisnis dengan gerobak dan counter, bahkan sebagian besar sukses mengembangkan sayap bisnisnya dengan cara waralaba atau Business Opportunity._x005F_x000D_ _x005F_x000D_ Dalam buku ini juga ditampilkan tip dan analisis bisnis, sehingga pembaca dapat memahami peluang bisnis yang diminati dengan lebih jelas. Buku ini layak dimiliki bagi siapa saja yang ingin menambah penghasilannya secara signifikan, sekarang juga
Tidak tersedia versi lain