Text
How Do They Say Them in English? Bagaimana Mereka Mengatakannya dalam Bahasa Inggris
Pada dasarnya, belajar berkomunikasi dalam bahasa Inggris itu sama dengan belajar dan berlatih menggunakan bahasa itu secara berulang-ulang, baik itu dilakukan sendiri maupun bersama orang lain.
Tidak tersedia versi lain