Seri 4 Sahabat-Anak Cerdas Usia 4-5 Tahun disusun berdasarkan standar tingkat pencapaian perkembangan anak usia 4-5 tahun.
Buku Anak Smart Plus Motorik Kasar berisi berbagai kegiatan yang berguna untuk mengasah aspek fisik motorik anak, khususnya motorik kasar.
Ayo Merakit, rakitlah dan gerakkan! Wow, Hidup !
Buku ini adalah buku aktivitas untuk anak usia 3-6 tahun.
Matematika untuk anak prasekolah sebaiknya tidak diposisikan semata mata sebagai pelajaran. ada baiknya jika matematika diterapkan dalam kegiatan kreatif agar anak tidak menggagapnya sebagai beban.
Wawasan ipteks edisi kedua adalah buku yang bertujuan memberikan kontribusi bagi pengembangan insan cendikia