Kehidupan Bara di masa SMAnya yang serba kekurangan karena ditinggal mati Bapaknya, membuatnya selalu berpikir bagaimana bisa memiliki uang untuk membantu Ibunya, di samping berbagai gejolak pemikiran yang ada di kepalanya menghadapi realita kehidupan sosial yang ada. Meskipun kekurangan dari sisi materi dan merupakan anak hasil hubungan gelap dengan Bapaknya, Ibunya sangat terbuka dan mendukun…