Ana, Ibrahim, dan Lukman adalah anak yatim. Hidup kakak beradikitu berubah sejak mereka tinggal di Pesantren Darul Riayah. ditempat itulah kehidupan mereka berrawal. suka dan duka mereka lalui bersama. Membuat kepribadian Ana menjadi semakin matang, baik hati, amanah, dan bertanggung jawab. "Ada yang mau Paman bicarakan" Paman mulai percakapan, "Ada apa paman ?" tanya Ana " kalau Ana dapat Ayah…